Struthio C

15 Maret 2022 13:59

Iklan

Struthio C

15 Maret 2022 13:59

Pertanyaan

Transformasi energi biologis pada proses fotosintesis dapat dibedakan menjadi tiga. Sebut dan jelaskan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

07

:

39

Klaim

5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Nurrismawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

19 Agustus 2022 02:41

Jawaban terverifikasi

Transformasi energi biologis pada fotosintesis dibagi menjadi: 1. Transformasi energi oleh klorofil. 2. Transformasi energi oleh mitokondria. 3. Transformasi energi oleh sel. Pembahasan Fotosintesis merupakan proses perubahan senyawa anorganik menjadi senyawa organik dengan bantuan cahaya matahari. Proses transformasi energi pada fotosintesis dibedakan menjadi 3, yaitu: 1. Transformasi energi oleh klorofil. Merupakan proses dimana energi radiasi sinar matahari ditangkap oleh klorofil tumbuhan dan diubah menjadi energi kimia. Energi kimia akan digunakan untuk mensintesis CO2 dan H2O menjadi glukosa dan senyawa kompleks lainnya sebagai energi pengikat dan penghubung inti - inti atom yang tersimpan dalam bentuk senyawa karbohidrat. Energi matahari berupa energi kinetik yang diubah menjadi energi potensial dan energi kimiawi untuk disimpan dalam bentuk karbohidrat dan bahan makanan lain sebagai energi ikatan yang saling menghubungkan antar atom-atomnya. 2. Transformasi energi oleh mitokondria. Energi kimia di dalam mitokondria digunakan untuk mengubah karbohidrat dan bahan lainnya menjadi energi ikatan fosfat melalui proses respirasi sel. Hal ini dilakukan untuk mengoksidasi DNA, RNA, protein, dan lemak. 3. Transformasi energi oleh sel. Ketika sel melakukan kegiatan, maka energi kimiawi yang terbentuk dari ikatan fosfat akan terlepas dan berubah menjadi energi lain seperti energi mekanik untuk kontraksi otot, energi listrik untuk saraf, atau energi sintesis untuk pertumbuhan sedangkan energi lainnya akan hilang sebagai energi panas. Pada saat berlangsungnya proses metabolisme sel maka komponen penting lain juga akan terlibat seperti aktivita enzim dan reaksi oksidasi-reduksi elektron untuk menghasilkan ATP (Adenosin Trifosfat). Dengan demikian, transformasi energi biologis pada fotosintesis dibagi menjadi transformasi energi oleh klorofil; transformasi energi oleh mitokondria; dan transformasi energi oleh sel.


Iklan

Hyfill H

22 April 2024 09:21

Sebutkan komponen komponen yang berperan dalam proses metabolisme!


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi