Dimas D

25 Januari 2020 12:06

Iklan

Dimas D

25 Januari 2020 12:06

Pertanyaan

titrasi 0,2121 g Na2C2O4 (134,00 g/mol) murni memerlukan 43,31 mL KMnO4. Molaritas larutan KMnO4 yang digunakan adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

23

:

58

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Aditya

23 Desember 2021 09:20

Jawaban terverifikasi

Halo Dimas, kakak bantu jawab ya. Molaritas larutan KMnO4 yang digunakan adalah 0,0146 M Untuk lebih jelasnya, bisa simak penjelasan berikut ya. Pada umumnya, reaksi titrasi antara larutan Na2C2O4 dengan KMnO4 terjadi dalam suasana asam. Pada reaksi tersebut, terjadi reaksi redoks sebagai berikut. Reduksi: MnO4- → Mn2+ Oksidasi: C2O42- → 2CO2 Pada reaksi reduksi, terjadi perubahan biloks Mn dari +7 menjadi +2, sehingga reaksi tersebut melibatkan 5 elektron. Sedangkan pada reaksi oksidasi, terjadi perubahan biloks C dari +3 menjadi +4 sehingga melibatkan 1 elektron. Namun karena ada 2 atom C yang bereaksi, maka elektron yang terlibat dikalikan 2 menjadi 2 elektron. Pada titrasi redoks, rumus yang berlaku adalah: M1 x V1 x valensi1 = M2 x V2 x valensi2 atau n1 x valensi1 = n2 x valensi2 M1 = molaritas zat 1 (M) V1 = volume zat 1 (L) n1 = mol zat 1 (mol) valensi1 = jumlah elektron yang terlibat dalam reaksi zat 1 M2 = molaritas zat 2 (M) V2 = volume zat 2 (L) n2 = mol zat 2 (mol) valensi2 = jumlah elektron yang terlibat dalam reaksi zat 2 Selebihnya, bisa simak pembahasan terlampir.

alt
alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

35

5.0

Jawaban terverifikasi