Aura M

25 Desember 2021 04:46

Iklan

Aura M

25 Desember 2021 04:46

Pertanyaan

Terompet adalah salah satu contoh bentuk alat musik A. melodis B. harmonis C. ritmis D. teknis​

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

24

:

28

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Scativana

28 Januari 2022 22:41

Jawaban terverifikasi

Hello Aura M, terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah a. Melodis. Berikut ini penjelasannya: Permainan alat musik secara berkelompok disebut dengan ansambel. Musik ansambel dapat diartikan sebagai permaianan musik secara bersama-sama baik menggunakan alat musik sejenis maupun alat musik campuran. Berdasarkan fungsinya alat musik dapat dibedakan atas musik melodis, ritmis dan harmonis. a. Alat musik melodis adalah alat musik yang dapat membunyikan melodi dalam sebuah lagu. Alat musik melodis dapat diartikan sebagai alat musik yang memiliki irama atau nada. Fungsi alat musik ini untuk mengatur nada dalam sebuah lagu atau musik. b. Alat musik ritmis adalah alat musik yang tidak mempunyai nada tetapi hanya memiliki perbedaan tinggi bunyi untuk mengeluarkan irama. Alat musik ritmis berfungsi sebagai pengiring dan pembentuk irama sehingga musik yang dimainkan stabil. Alat musik ini biasanya dimainkan dengan cara dipikul atau dikocok. c. Alat musik harmonis adalah alat musik yang menghasilkan bunyi-bunyian hamonis untuk mengiringi suatu lagu. Alat musik ini dapat memainkan tiga atau lebih nada secara bersama atau disebut chord. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah a. Melodis. Semoga membantu ya.


Iklan

Eunike P

08 Juni 2022 12:19

jawabanya A.melodis


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

3

0.0

Jawaban terverifikasi