Fajra N
11 Februari 2025 10:58
Iklan
Fajra N
11 Februari 2025 10:58
Pertanyaan
Tentukan apakah segitiga KLM dengan titik K= (6,-6), L=(39,-13), dan M=(24,18) adalah segitiga sembarang, segitiga sama kaki atau sama sisi, jelaskan!
5
1
Iklan
Husna Y
18 Februari 2025 11:14
Jawabannya dapat menggunakan konsep vektor.
Misalkan sisi KL adalah vektor yang memiliki komponen [39--6,--13--(--6)] = [33,--7], maka panjang vektor KL adalah 33,73 satuan panjang.
Kemudian sisi LM adalah vektor yang memiliki komponen [24--39,18--(--13)] = [--15,31], maka panjang vektor LM adalah 34,44 satuan panjang.
Kemudian sisi KM adalah vektor yang memiliki komponen [24--6,18--(--6)] = [18,24], maka panjang vektor KM adalah 30 satuan panjang.
Karena ketiga vektor yang mewakili sisi-sisi segitiga memiliki panjang yang berbeda, maka segitiga tersebut adalah segitiga sembarang.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!