Arjuna A
12 September 2022 10:55
Iklan
Arjuna A
12 September 2022 10:55
Pertanyaan
3
1
Iklan
P. Avivah
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang
10 Oktober 2022 16:06
Jawaban yang benar adalah C. Rujukan.
Teks diskusi merupakan teks yang menyajikan dua pendapat berbeda mengenai suatu permasalahan. Terdapat tiga unsur kebahasaan yang dimiliki oleh teks diskusi, diantaranya yaitu konjungsi, modalitas, dan rujukan.
1. Konjungsi (pertentangan), yaitu kata hubung yang digunakan untuk menyampaikan sebuah pertentangan dari hal yang dibahas sebelumnya. Contonya yaitu kata tetapi, melainkan, dan sedangkan.
2. Modalitas, yaitu arah pembicaraan yang disampaikan oleh penulis sesuai dengan argumen yang disampaikan. Biasanya ditandai dengan kata "harus, akan, mungkin, dan ingin".
3. Rujukan, yaitu kata yang digunakan untuk menghubungkan satu kalimat dengan kalimat lain agar memiliki makna argumen yang padu. Kata rujukan yang dipakai yaitu "hal ini, tersebut, dan -nya".
Pada teks di atas, terdapat kalimat "Sekolah juga tidak kalah penting, lembaga ini harus menjadi panutan pusat pendidikan bagi si anak". Kalimat tersebut mengandung salah satu unsur kebahasaan teks diskusi berupa rujukan, yang berupa kata "ini".
Maka, dapat disimpulkan bahwa ciri bahasa teks diskusi yang ada pada kalimat di atas adalah adanya rujukan.
Jadi, jawaban yang benar yaitu C.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!