Dika S

31 Desember 2021 17:19

Iklan

Dika S

31 Desember 2021 17:19

Pertanyaan

Tari persembahan berasal dari daerah ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

39

:

02

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. SRI

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

02 Februari 2022 13:13

Jawaban terverifikasi

Hallo Dika S. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah Riau. Berikut ini penjelasannya. Tari Persembahan merupakan salah satu bentuk kesenian yang dimiliki oleh etnis Melayu. Tari ini berasal dari daerah Riau. Di Tanah Melayu Tari Persembahan merupakan tarian wajib yang di tarikan untuk menyambut tamu. Tari Persembahan pada awalnya berasal dari adat istiadat Melayu untuk memberikan jamuan dari tuan rumah kepada tamunya berupa sirih, kapur, gambir, pinang dan bakau. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah Riau. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi