Falco P

04 Agustus 2022 06:45

Iklan

Falco P

04 Agustus 2022 06:45

Pertanyaan

Tahapan pembelahan mitosis yang berlangsung paling lama dan membutuhkan energi paling ban yak yaitu .... a. protase d. interfase b. anatase e. metatase c. telotase

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

16

:

29

:

33

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Nurhayati

10 Oktober 2022 08:05

Jawaban terverifikasi

<p><strong>Jawaban yang benar adalah A (profase).</strong></p><p>&nbsp;</p><p>Mitosis dibagi menjadi 4 subfase yaitu :</p><p><strong>1. Profase</strong></p><p>Profase merupakan fase yang berlangsung lebih lama dan membutuhkan energi lebih banyak dibandingkan subfase lainnya.</p><p>Pada fase ini terjadi :</p><ul><li>Kromatin menebal menjadi kromosom</li><li>Kromosom duplikasi membentuk sister kromatid</li><li>Sentriol berpisah menuju kutub dan terbentuk benang spindel</li><li>Nukleolus dan membran inti menghilang</li></ul><p><strong>2. Metafase</strong></p><p>Metafase merupakan subfase yang berlangsung paling cepat.</p><p>Pada fase ini terjadi :</p><ul><li>Kromosom berderet di bidang ekuator.</li></ul><p><strong>3. Anafase</strong></p><p>Pada fase ini terjadi :</p><ul><li>Kromatid berpisah menuju kutub yang berlawanan.</li></ul><p><strong>4. Telofase</strong></p><p>Pada fase ini terjadi :</p><ul><li>Kromosom tiba di kutub masing-masing</li><li>Kromosom kembali menjadi kromatin</li><li>Nukleolus dan membran inti terbentuk kembali</li></ul><p>&nbsp;</p><p><strong><u>Dengan demikian, maka tahap pembelahan mitosis yang membutuhkan waktu paling lama dan energi paling banyak adalah profase (A).</u></strong></p>

Jawaban yang benar adalah A (profase).

 

Mitosis dibagi menjadi 4 subfase yaitu :

1. Profase

Profase merupakan fase yang berlangsung lebih lama dan membutuhkan energi lebih banyak dibandingkan subfase lainnya.

Pada fase ini terjadi :

  • Kromatin menebal menjadi kromosom
  • Kromosom duplikasi membentuk sister kromatid
  • Sentriol berpisah menuju kutub dan terbentuk benang spindel
  • Nukleolus dan membran inti menghilang

2. Metafase

Metafase merupakan subfase yang berlangsung paling cepat.

Pada fase ini terjadi :

  • Kromosom berderet di bidang ekuator.

3. Anafase

Pada fase ini terjadi :

  • Kromatid berpisah menuju kutub yang berlawanan.

4. Telofase

Pada fase ini terjadi :

  • Kromosom tiba di kutub masing-masing
  • Kromosom kembali menjadi kromatin
  • Nukleolus dan membran inti terbentuk kembali

 

Dengan demikian, maka tahap pembelahan mitosis yang membutuhkan waktu paling lama dan energi paling banyak adalah profase (A).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan