Cepra A

15 Februari 2022 16:06

Iklan

Cepra A

15 Februari 2022 16:06

Pertanyaan

Tahap-tahap teknologi plasmid untuk menghasilkan insulin adalah…. a. Pemotongan plasmid > gen insulin > bakteri b. Pemotongan gen insulin > plasmid > bakteri c. Gen insulin dipotong > cangkok ke bakteri > plasmid d. Gen insulin > bakteri > plasmid e. Bakteri dipotong > gen insulin > plasmid

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

59

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

26 Juli 2022 23:44

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah B. Plasmid adalah suatu molekul DNA non kromosom yang dapat berpindah dari bakteri satu ke bakteri yang lain dan mempunyai sifat pada keturunan yang sama dengan induknya. Contoh aplikasi penggunaan teknologi plasmid yang telah dikembangkan manusia adalah produksi insulin skala besar. Pembuatan insulin tersebut terdiri dari beberapa tahapan yaitu: 1. pemotongan gen insulin menggunakan enzim endonuklease. 2. ekstraksi plasmid (cincin DNA) dari sel bakteri. 3. menggabungkan gen yang diinginkan dengan plasmid bakteri menggunakan enzim ligase 4. memasukkan plasmid yang sudah direkayasa ke dalam tubuh bakteri. 5. bakteri kemudian di kultur untuk dikembangbiakkan dan mampu menghasilkan hormon insulin manusia. 6. hormon insulin ini akhirnya dapat dipanen untuk digunakan oleh orang yang membutuhkannya. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi