Rahayu R

02 Februari 2022 15:13

Rahayu R

02 Februari 2022 15:13

Pertanyaan

Suatu molekul mempunyai 5 pasangan elektron di sekitar atom pusat, dua diantaranya merupakan pasangan elektron bebas. Bentuk molekul tersebut yang paling mungkin adalah ...

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

01

:

13

:

28

:

35

Klaim

21

1

Jawaban terverifikasi

G. Suprobo

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

06 Februari 2022 19:05

Jawaban terverifikasi

Halo Rahayu, Kakak bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah bentuk T. Simak pembahasan berikut ya. Teori domain elektron adalah teori yang menyatakan bahwa pasangan elektron ikatan (PEI) dan pasangan elektron bebas (PEB) saling tolak-menolak. Tolakan juga disebabkan oleh pasangan elektron yang sejenis, sehingga tiap-tiap pasangan elektron cenderung berjauhan satu sama lain untuk meminimalkan gaya tolakan tersebut. Teori domain elektron juga dikenal dengan teori VSEPR (Valence Shell Electron Pair Repulsion) atau teori tolakan pasangan elektron valensi. Teori ini dapat kita gunakan untuk memprediksi bentuk molekul. Hal yang harus kamu ingat baik-baik adalah bentuk molekul berdasarkan teori domain elektron ditentukan berdasarkan jumlah PEI dan PEB-nya, di mana keduanya dapat dilihat dari struktur lewisnya. Notasi VSEPR: AXmEn A = atom pusat X = PEI m = jumlah PEI E = PEB n = jumlah PEB Berdasarkan soal di atas, suatu molekul terdapat 5 pasangan elektron di sekitar atom pusat dan PEB=2 maka PEI=3. Tipe bentuk molekul yang terbentuk adalah AX3E2 dan bentuk molekulnya adalah bentuk T seperti pada gambar terlampir. Dengan demikian, bentuk molekul tersebut yang paling mungkin adalah bentuk T.

alt

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

503

3.7

Jawaban terverifikasi