Ai H

22 April 2022 23:38

Iklan

Ai H

22 April 2022 23:38

Pertanyaan

Suatu larutan terbuat dari 0,57 g sukrosa (C12H22O11,Ar C = 12; Ar H = 1,Ar O = 16) yang dilarutkan ke dalam air sehingga bervolume 250 mL pada temperatur 27°C, maka tekanan osmotiknya adalah ... a. 0,161 atm b. 0,162 atm c. 0,163 atm d. 0,164 atm e. 0,165 atm

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

16

:

01

Klaim

52

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Susanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Jayabaya

23 April 2022 00:19

Jawaban terverifikasi

Hallo Ai, jawaban yang benar dari pertanyaan diatas adalah D. Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham ya ^^ Sukrosa termasuk non elektrolit. Rumus dari tekanan osmotik (π) untuk zat non elektrolit adalah sebagai berikut. π = M x R x T dengan π = tekanan osmotik (atm) M = molaritas (M) R = tetapan gas ideal (0,082 L atm mol^-1 K^-1) T = suhu (K) Soal diatas dapat diselesaikan dengan cara sebagai berikut. 1. Tentukan molaritas (M) M = (m/Mr) x (1000/mL) dengan M = molaritas (M) m = massa zat terlarut (g) Mr = massa molekul relatif (g/mol) mL = volume larutan (mL) Mr sukrosa (C12H22O11) = 12(Ar C) + 22(Ar H) + 11(Ar O) Mr sukrosa (C12H22O11) = (12(12) + 22(1) + 11(16))g/mol Mr sukrosa (C12H22O11) = (144 + 22 + 176)g/mol Mr sukrosa (C12H22O11) = 342 g/mol maka, M sukrosa = (0,57 g/342 g/mol) x (1000/250 mL) M sukrosa = 0,0067 M 2. Tentukan tekanan osmotik (π) T = 27°C+273 = 300 K R = 0,082 L atm mol^-1 K^-1 maka: π sukrosa = 0,0067 M x 0,082 L atm mol^-1 K^-1 x 300 K π sukrosa = 0,164 atm Dengan demikian, tekanan osmotiknya adalah 0,164 atm.


Iklan

SEPTINA A

23 April 2024 01:25

Suatu larutan terbuat dari 0,57 sukrosa ( C12H22O11 , Ar; C =12; H = 1; O = 16) yang dilarutkan kedalam air sehingga Volumenya menjadi 250 ml pada temperatur 27 oC.Berapakah tekanan osmotik larutan tersebut?


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

232

0.0

Jawaban terverifikasi