Agung S

14 Juli 2022 15:11

Iklan

Agung S

14 Juli 2022 15:11

Pertanyaan

Suatu cara menafsirkan fakta sejarah dan merangkai fakta tersebut menjadi satu kesatuan yang harmonis dan masuk akal terhadap suatu peristiwa disebut .... a. diakronik b. kausalitas c. sinkronik d. interpretasi e. periodisasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

08

:

38

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Ramadhan

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

20 Juli 2022 08:18

Jawaban terverifikasi

Hai Agung, kakak bantu ya. Jawaban yang tepat yaitu d. Interpretasi Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Interpretasi sendiri adalah tahapan yang dilakukan untuk menganalisis dan mencoba untuk membandingkan fakta yang satunya dengan fakta yang lainnya sehingga fakta-fakta yang ada dapat dijadikan kesatuan yang masuk akal. Biasanya dalam bentuk melakukan analisis terhadap peninggalan sejarah dalam bentuk simbol, gambar, dan sebagainya di berbagai media. Terdapat 2 macam interpretasi, yaitu analisis yang berarti menguraikan dan sintesis yang berarti menyatukan. Melalui tahapan interpretasi inilah, kemampuan seorang intelektual sejarawan benar – benar diuji. Dengan demikian, cara menafsirkan fakta sejarah dan merangkai fakta tersebut menjadi satu kesatuan yang harmonis dan masuk akal terhadap suatu peristiwa disebut interpretasi. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi