Albizia P

31 Agustus 2022 13:33

Iklan

Albizia P

31 Agustus 2022 13:33

Pertanyaan

Siklus hidup pada gambar tersebut terjadi pada jamur .... a. Neurospora crassa d. Auricularia auricula b. Saccharomyces sp. e. Aspergillus parasiticus c. Rhizopus stolonifer

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

07

:

39

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Nurrahmi

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

03 November 2022 10:52

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah d. <i>Auricularia auricula.</i></p><p>&nbsp;</p><p>Siklus hidup jamur pada gambar adalah siklus hidup dari filum Basidiomycota. Basidiomycota merupakan phylum jamur (Fungi) yang memiliki struktur khas berupa tubuh buah yang disebut basidiokarp, yang berbentuk seperti payung yang terdiri atas batang dan tudung, seperti papan, atau seperti kuping. Di bagian bawah (di balik) tudung, terdapat lembaran-lembaran yang merupakan jalinan hifa. Hifa Basidiomycota merupakan jenis hifa bersekat (septat). Contoh jamur dari filum Basidiomycota antara lain <i>Auricularia auricula </i>(jamur kuping), <i>Volvariella</i> <i>volvacea</i>, <i>Pleurotus</i> (jamur tiram), dan <i>Lentinus edodes</i>.</p><p>&nbsp;</p><p>Dengan demikian, siklus hidup pada gambar tersebut terjadi pada jamur d. <i>Auricularia auricula.</i></p>

Jawaban yang benar adalah d. Auricularia auricula.

 

Siklus hidup jamur pada gambar adalah siklus hidup dari filum Basidiomycota. Basidiomycota merupakan phylum jamur (Fungi) yang memiliki struktur khas berupa tubuh buah yang disebut basidiokarp, yang berbentuk seperti payung yang terdiri atas batang dan tudung, seperti papan, atau seperti kuping. Di bagian bawah (di balik) tudung, terdapat lembaran-lembaran yang merupakan jalinan hifa. Hifa Basidiomycota merupakan jenis hifa bersekat (septat). Contoh jamur dari filum Basidiomycota antara lain Auricularia auricula (jamur kuping), Volvariella volvacea, Pleurotus (jamur tiram), dan Lentinus edodes.

 

Dengan demikian, siklus hidup pada gambar tersebut terjadi pada jamur d. Auricularia auricula.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi