Agnes N

27 Januari 2022 02:08

Iklan

Agnes N

27 Januari 2022 02:08

Pertanyaan

sifat gelombang elektromagnetik yabg dimanfaatkan dalam pencitraan dengan metode MRI adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

13

:

12

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Rosniadi

28 Januari 2022 04:02

Jawaban terverifikasi

Halo Adik, jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah Interferensi. Pembahasan: MRI adalah teknik pemindaian radiologi yang menggunakan magnet, gelombang radio, dan komputer untuk menghasilkan gambar struktur tubuh misalnya organ, tulang, atau jaringan lunak tubuh, termasuk sistem saraf. Sifat-sifat dari gelombang elektromagnetik adalah: 1. Merupakan gelombang transversal. 2. Dapat merambat dalam ruang hampa. 3. Dapat mengalami refleksi (pemantulan), refraksi (pembiasan), interferensi, difraksi, dan polarisasi. 4. Arah perambatannya tidak dapat dibelokkan oleh medan magnet maupun medan listrik. 5. Terjadi perubahan medan magnet dan medan listrik secara terus menerus. 6. Dapat membawa energi dari suatu tempat ke tempat lain. Pengkodean informasi citra didalam tulisan yang tereksitasi informasi citra yang dilihat sebenarnya amplitude dari sinyal MRI yang berasal dari berbagai lokasi dalam irisan. Dua proses yang berbeda digunakan untuk mengkode kedua dimensi tersebut yang dinamakan pengkodean frekuensi encoding, dan pengkodean. Penempatan suatu gradient sepanjang salah satu dari dua sumbu utama bidang citra selama periode on dari penerima, menyebabkan sinyal yang diterima merupakan suatu pola interferensi yang berasal dari berbagai frekuensi perputaran spin-spin sepanjang sumbu gradient. Jadi, sifat gelombang elektromagnetik yang dimanfaatkan dalam pencitraan dengan metode MRI adalah interferensi.


Iklan

Agung A

08 Februari 2022 09:23

Jawabannya resonansi


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

11

5.0

Jawaban terverifikasi