Huda S

23 Februari 2022 00:05

Iklan

Huda S

23 Februari 2022 00:05

Pertanyaan

Setiap gerakan tubuh yang dihasilkan oleh otot rangka yang memerlukan pengeluaran energi disebut... a. aktivitas psikis b. aktivitas fisik c. aktivitas rohani d. aktivitas olahraga

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

37

:

14

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. JIHANDIKA

05 Mei 2022 08:15

Jawaban terverifikasi

Hi Huda S, kakak bantu jawab ya... Jawabannya adalah b. aktivitas fisik. Yuk simak pembahasan berikut. Dilam kehidupan sehari-hari manusia tidak dapat dipisahkan dengan gerakan, yang mana dari gerakan tersebut tentunya akan diulang-ulang disetiap harinya, apalagi gerakannya dikategorikan sedang atau berat sehingga gerakan tersebut dapat diartikan sebagai aktivitas fisik Pengertian dari aktivitas fisik adalah setiap gerakan tubuh yang diakibatkan kerja otot rangka dan meningkatkan pengeluaran tenaga serta energi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah b. aktivitas fisik. Semoga membantu ya…


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

12

4.0

Jawaban terverifikasi