Rahmat S

30 Agustus 2023 03:25

Iklan

Rahmat S

30 Agustus 2023 03:25

Pertanyaan

Setelah perang kemerdekaan, A.H. Nasution diangkat menjadi kepala staf angkatan darat (KSAD). Peran penting A.H. Nasution saat e menjabat sebagai KSAD adalah.... a. menghadapi agresi militer Belanda I b. membentuk pasukan Divisi khusus di Jawa Barat c. menumpas pemberontakan PKI di Madiun pada 1948 d. mengoordinasikan operasi penumpasan pemberontakan PRRI dari Jakarta e. memimpin oeprasi Baratayudha untuk menumpas pemberontakan DI/TII

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

13

:

18

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Sahel S

30 Agustus 2023 06:15

Jawaban terverifikasi

Halo Berliana C Upaya Abdul Haris Nasution untuk menumpas PRRI Permesta di Sumatera adalah sebagai berikut : Membekukan Kodam Sumatera Tengah, dan komandonya ditempatkan langsung dibawah KASAD Memberikan perintah untuk melancarkan operasi militer di antaranya operasi 17 Agustus yang dipimpin Kolonel Ahmad Yani untuk mengamankan daerah Sumatera Tengah Mengirimkan pasukan Resimen Para Komando Angkatan Darat (RPKAD) untuk mengamankan ladang-ladang minyak yang berada di Riau. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah dampak perang dunia II terhadap kehidupan politik dunia?

236

3.0

Jawaban terverifikasi