Vira R

08 April 2022 04:16

Iklan

Vira R

08 April 2022 04:16

Pertanyaan

Setelah menyerahkan mandatnya kepada presiden, kabinet Amir Syarifuddin digantikan oleh kabinet . .. . a. Ali Sastro Amijoyo b. Wilopo c. Hatta d. Syahrir e. Syafruddin Prawiranegara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

07

:

51

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Dipta

09 April 2022 01:22

Jawaban terverifikasi

Halo Vira, saya bantu jawab ya. Jawaban : C. Pembahasan : Pada masa kabinet sebelumnya yakni Kabinet Amir, Amir Sjarifuddin gagal mempertahankan kabinetnya lantaran mendapat pertentangan dari partai politik yang semula mendukungnya. Dengan mundurnya Amir, Soekarno pun menunjuk Hatta untuk membentuk kabinet baru sehingga membuatnya merangkap menjadi seorang Perdana Menteri. Ditunjuknya Hatta pada saat itu mulanya juga diragukan oleh orang-orang Partai Masyumi lantaran mereka masih trauma dengan Perjanjian Renville sebelumnya. Pada Partai Masyumi sendiri terjadi pertentangan antara pro dan kontra untuk duduk di kabinet tersebut. Namun, dengan dibantu oleh pendiri Nahdlatul Ulama K.H. Wahab Chasbullah, Masyumi pun akhirnya bersedia untuk memberikan dukungannya secara penuh terhadap Kabinet Hatta I yang dibentuk pada 23 Januari 1948. Dengan demikian, setelah menyerahkan mandatnya kepada presiden, kabinet Amir Syarifuddin digantikan oleh kabinet C. Hatta Terimakasih sudah bertanya, semoga bermanfaat ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi