Panthera L

08 Januari 2022 11:51

Iklan

Panthera L

08 Januari 2022 11:51

Pertanyaan

Setelah kurang lebih 9 bulan 10 hari wanita mengalami fase kehamilan, kemudian saat melahirkan terjadi perubahan hormonal untuk menyesuaikan terhadap lahirnya janin. Dinamika perubahan hormonal pasca-kehamilan dapat dilihat pada grafik di bawah ini. Mana pernyataan yang benar mengenai hormon B dan C? (A) Hormon B dan C merupakan hormon yang disekresikan oleh plasenta sehingga kemunculannya baru terdeteksi pada fase kehamilan. (B) Hormon B dan C bekerja dalam menghambat produksi susu dari kelenjar mamae. (C) Hormon B dan C dijadikan acuan pada tes positif-negatif kehamilan. (D) Salah satu dari hormon B dan C merupakan hormon HCG (Human Chorionic Gonadoยญtropin). (E) Hormon B dan C merupakan hormon peptide

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

25

:

52

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. El

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

24 Januari 2022 09:17

Jawaban terverifikasi

Hai Panthera, Kakak coba bantu jawab yah. Jawaban yang benar dari soal di atas adalah D, yaitu Salah satu dari hormon B dan C merupakan hormon HCG (๐˜๐˜ถ๐˜ฎ๐˜ข๐˜ฏ ๐˜ค๐˜ฉ๐˜ฐ๐˜ณ๐˜ช๐˜ฐ๐˜ฏ๐˜ช๐˜ค ๐˜จ๐˜ฐ๐˜ฏ๐˜ข๐˜ฅ๐˜ฐ๐˜ต๐˜ณ๐˜ฐ๐˜ฑ๐˜ช๐˜ฏ). Grafik di atas merupakan petunjuk grafik kadar hormon pasca kehamilan. Hormon yang ditunjuk huruf B dan C adalah HCG (๐˜๐˜ถ๐˜ฎ๐˜ข๐˜ฏ ๐˜ค๐˜ฉ๐˜ฐ๐˜ณ๐˜ช๐˜ฐ๐˜ฏ๐˜ช๐˜ค ๐˜จ๐˜ฐ๐˜ฏ๐˜ข๐˜ฅ๐˜ฐ๐˜ต๐˜ณ๐˜ฐ๐˜ฑ๐˜ช๐˜ฏ) atau progesteron yang berperan dalam kehamilan. Hormon HCG berperan dalam menjaga atau mempertahankan korpus luteum. Korpus luteum atau badan kuning berperan dalam menghasilkan progesteron. Progesteron berfungsi untuk menjaga endometrium selama kehamilan. Pada hari pasca kehamilan maka hormon progesteron dan HCG jumlahnya akan menurun sesuai pada grafik (mulai week ke-0). Semoga menjawab pertanyaannya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi