Rahmat S

09 Juni 2022 03:35

Iklan

Rahmat S

09 Juni 2022 03:35

Pertanyaan

Setelah kemerdekaan indonesia, tentara peta di jawa dan kali dibubarkan. SEBAB peta merupakan organisasi bentukan jepang. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat diatas adalah …. a. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat b. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat c. Pernyataan benar dan alasan salah d. Pernyataan salah dan alasan benar e. Pernyataan dan alasan salah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

15

:

22

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Wulandari

09 Juni 2022 23:52

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat Pembahasan Untuk menunjukkan iktikad baik Jepang yang berjanji memberikan kemerdekaan kepada Indonesia maka Jepang memberikan latihan kemiliteran kepada pemuda Indonesia. Kegiatan pelatihan meliputi baris-berbaris, menggunakan senjata dari bambu runcing bagi kesatuan yang bersifat semi militer, sampai kepada pendidikan militer penuh, seperti PETA. PETA atau Tentara Sukarela Pembela Tanah Air, merupakan kesatuan militer yang dibuat Jepang di Indonesia pada masa pendudukan Jepang. Pemimpin dari organisasi PETA adalah bangsa Indonesia yang mendapatkan latihan kemiliteran. Akan tetapi, kemudian muncul kekhawatiran Jepang ketika kemerdekaan Indonesia telah diproklamirkan pada 17 Agustus 1945. Pasukan-pasukan yang telah terlatih itu akan berbalik melakukan serangan kepada Jepang. Oleh karena itu, Jenderal Nagoro diam-diam kemudian membubarkan Peta dan Heiho untuk wilayah Jawa dan Bali serta menarik seluruh persenjataan mereka dengan alasan akan diberikan pengganti dengan senjata yang lebih baru. Berdasarkan pembahasan berikut maka setelah proklamasi kemerdekaan 17 Agustus 1945, PETA dan heiho dibubarkan oleh pemerintah Jepang karena kekhawatiran Jepang bahwa mereka akan melakukan perlawanan. Jadi, Jawaban yang benar adalah B. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi