Olivia D

28 Juni 2022 04:19

Iklan

Olivia D

28 Juni 2022 04:19

Pertanyaan

Seorang peneliti ingin mengetahui kadar perak yang terdapat dalam suatu bantuan. Untuk melakukannya, 50 g serbuk hitam itu dilarutkan dalam asam nitrat sehingga semua perak yang terdapat dalam bantuan itu bereaksi membentuk perak nitrat lalu disaring. AgNO3 yang terjadi direaksikan dengan natrium sulfida berlebihan sehingga terbentuk endapan Ag2S sebanyak 0,496 gram. Jika Ar: Ag = 108 dan S = 32, maka kadar perak dalam batuan tersebut adalah ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

59

:

03

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Chandra

28 Juni 2022 06:59

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 0,864%. Kadar zat merupakan banyaknya zat yang terkandung dalam jumlah tertentu campuran/senyawa. Rumus yang digunakan: % zat = (massa zat/massa campuran) x 100% Reaksi yang terjadi: Reaksi 1 = Ag + HNO3 → AgNO3 Reaksi 2 = 2AgNO3 + Na2S → Ag2S + 2NaNO3 Menentukan mol Ag2S: mol Ag2S = massa / Mr mol Ag2S = massa / ((2.Ar Ag) + Ar S) mol Ag2S = 0,496 g / ((2.108)_ + 32) g/mol mol Ag2S = 0,496 g / 248 g/mol mol Ag2S = 0,002 mol Menentukan mol AgNO3 dengan perbandingan koefisien: (Reaksi 2) mol AgNO3 = (Koef AgNO3/Koef Ag2S) x mol Ag2S mol AgNO3 = (2/1) x 0,002 mol mol AgNO3 = 0,004 mol Menentukan mol Ag dengan perbandingan koefisien: (Reaksi 1) mol Ag = (Koef Ag/Koef AgNO3) x mol Ag2S mol Ag = (1/1) x 0,004 mol mol Ag = 0,004 mol Menentukan massa Ag: massa Ag = mol x Ar Ag massa Ag = 0,004 mol x 108 g/mol massa Ag = 0,432 g Maka kadar perak dalam batuan: %Ag = (massa Ag/massa serbuk hitam) x 100% %Ag = (0,432 g/50 g) x 100% %Ag = 0,864% Jadi, kadar perak dalam batuan tersebut adalah 0,864%.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

27

5.0

Jawaban terverifikasi