Rahayu M

31 Januari 2023 17:26

Iklan

Rahayu M

31 Januari 2023 17:26

Pertanyaan

Seorang penari balet yang berputar dengan lengan terlentang dengan kelajuan 5 rad/s memiliki momen inersia 20 kgm2. Jika saat lengannya merapat ke tubuh, momen inersianya menjadi 10 kgm2. Laju putaran kecepatan sudut ketika lengannya merapat adalah....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

56

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Frando

06 Juli 2023 16:01

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah 10 rad/s.</p><p>&nbsp;</p><p>Diketahui:</p><p>Lengan terlentang: ω1 = 5 rad/s, I1 = 20 kg.m^2</p><p>Lengan merapat ke tubuh: I2 = 10 kg.m^2</p><p>&nbsp;</p><p>Ditanya:</p><p>ω2 = ...?</p><p>&nbsp;</p><p>Jawab:</p><p>Konsep yang kita gunakan adalah momentum sudut. Untuk sistem yang berotasi tanpa ada torsi dari luar berlaku hukum kekekalan momentum sudut yaitu:</p><p>&nbsp;</p><p>L = L'</p><p>I x ω = I' x ω'.</p><p>&nbsp;</p><p>Keterangan:</p><p>I = momen inersia (kg m^2)</p><p>ω = kecepatan sudut (rad/s).</p><p>&nbsp;</p><p>Dari kasus di atas, maka diperoleh:</p><p>L1 = L2</p><p>I1 x ω1 = I2 x &nbsp;ω2</p><p>20 x 5 = 10 x ω2</p><p>ω2 = 10 rad/s.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, laju putaran kecepatan sudut ketika lengannya merapat adalah 10 rad/s.</p>

Jawaban yang benar adalah 10 rad/s.

 

Diketahui:

Lengan terlentang: ω1 = 5 rad/s, I1 = 20 kg.m^2

Lengan merapat ke tubuh: I2 = 10 kg.m^2

 

Ditanya:

ω2 = ...?

 

Jawab:

Konsep yang kita gunakan adalah momentum sudut. Untuk sistem yang berotasi tanpa ada torsi dari luar berlaku hukum kekekalan momentum sudut yaitu:

 

L = L'

I x ω = I' x ω'.

 

Keterangan:

I = momen inersia (kg m^2)

ω = kecepatan sudut (rad/s).

 

Dari kasus di atas, maka diperoleh:

L1 = L2

I1 x ω1 = I2 x  ω2

20 x 5 = 10 x ω2

ω2 = 10 rad/s.

 

Jadi, laju putaran kecepatan sudut ketika lengannya merapat adalah 10 rad/s.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

139

1.0

Jawaban terverifikasi