Nayaka N

23 Januari 2023 07:18

Iklan

Nayaka N

23 Januari 2023 07:18

Pertanyaan

Seorang pasien rumah sakit menderita suatu jenis penyakit yang ditandai dengan adanya pembengkakan pada bagian wajah penyakit tersebut menimbulkan beberapa gejala seperti sakit kepala, mudah kelelahan, dan nyeri pada bagian perut. Menurut dokter, pasien tersebut mengalami pembengkakan pada bagian kelenjar parotis berdasarkan informasi tersebut, jenis penyakit dan penyebab penyakit yang diderita oleh pasien tersebut secara berurutan adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

00

:

53

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Gizadhia H

25 Januari 2023 08:42

Jawaban terverifikasi

Pertama-tama, jenis penyakit yang diderita oleh pasien tersebut adalah mumps. Mumps adalah penyakit yang disebabkan oleh virus, yang ditandai dengan pembengkakan pada bagian kelenjar parotis. Gejala lain dari mumps termasuk sakit kepala, mudah lelah, dan nyeri perut. Penyebab mumps adalah virus mumps, yang dapat menyebar melalui kontak dengan orang yang terinfeksi, bersin atau batuk, dan kontak dengan benda yang terkontaminasi.


Iklan

A. Gustinawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

26 Januari 2023 03:08

Jawaban terverifikasi

<p>Penyakit yang diderita oleh pasien tersebut adalah gondong (mumps) atau parotitis.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Parotitis atau gondong (mumps) adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus <i>Paramyxovirus</i>. Virus ini dapat menyebar melalui kontak dengan orang terinfeksi, bersin/batuk dan benda terkontaminasi. Penyakit ini ditandai dengan pembengkakan pada kelenjar parotis. Kelenjar parotis adalah kelenjar ludah terbesar yang berada di samping wajah.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, penyakit yang diderita pasien adalah parotitis/mumps/gondong.</p>

Penyakit yang diderita oleh pasien tersebut adalah gondong (mumps) atau parotitis. 

 

Parotitis atau gondong (mumps) adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus Paramyxovirus. Virus ini dapat menyebar melalui kontak dengan orang terinfeksi, bersin/batuk dan benda terkontaminasi. Penyakit ini ditandai dengan pembengkakan pada kelenjar parotis. Kelenjar parotis adalah kelenjar ludah terbesar yang berada di samping wajah. 

 

Jadi, penyakit yang diderita pasien adalah parotitis/mumps/gondong.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pada saat pelajaran olahraga, pak guru meminta siswa untuk bermain pemanasan senam, gerakan yang dilakukan adalah merentangkan tangan untuk merapikan barisan dan untuk mengatur jaraknya dengan siswa sebelahnya. setelah barisan dan jarak sudah sesuai, siswa kembali menurunkan tangannya. gerakan tersebut adalah cerminan dari gerakan…

307

2.7

Jawaban terverifikasi