Diandra D

21 Desember 2021 12:00

Iklan

Diandra D

21 Desember 2021 12:00

Pertanyaan

Seorang da'i harus menjadi uswatun hasanah ketika berdakwah. Artinya...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

00

:

56

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Luthfiana

26 Desember 2021 08:29

Jawaban terverifikasi

Hai Diandra, kakak bantu jawab yaa. Jawaban untuk soal tersebut adalah sebagai berikut: Maksud dari pernyataan da'i harus menjadi uswatun hasanah ketika berdakwah adalah seorang da'i/khatib dan mubaligh harus berusaha menjadi suri tauladan yang baik bagi orang lain dalam menjalankan semua yang Allah perintahkan. Sehingga isi dakwah yang disampaikan oleh para da'i khatib dan mubaligh lebih mudah diterima oleh semua orang. Perhatikan pembahasan berikut. Da'i adalah sebutan dalam Islam bagi orang yang bertugas mengajak, mendorong orang lain untuk mengikuti, dan mengamalkan ajaran Islam. Seorang da'i terlibat dalam dakwah atau aktivitas menyiarkan, menyeru, dan mengajak orang lain untuk beriman, berdoa, atau untuk berkehidupan Islam. Syarat utama menjadi da'i adalah harus sudah melakukan apa yang disampaikan. Menasehati orang itu memang dianjurkan dalam agama, karena pada dasarnya agama adalah nasehat, tetapi nasehat ini bisa menjadi dosa ketika orangnya tidak mengamalkannya terlebih dahulu. Oleh karena itulah, seorang da'i harus berusaha menjadi suri tauladan (uswatun hasanah) yang baik bagi umat Islam karena ia harus melakukan segala yang diperintahkan Allah SWT sebelum ia mengajak atau menasehati orang lain. Sehingga isi dakwah yang disampaikan oleh para da'i lebih mudah diterima oleh semua orang. Jadi, jawaban untuk soal tersebut telah dipaparkan pada penjelasan di atas. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perang Uhud dimenangkan oleh kafir karena umat Islam ... A. bercerai-cerai B.berselisih C. berseteru D. bersekutu E. bergerombol

9

5.0

Jawaban terverifikasi