Setiawan A
30 Januari 2023 15:26
Iklan
Setiawan A
30 Januari 2023 15:26
Pertanyaan
1
1
Iklan
F. Rizqi
Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung
07 Maret 2023 12:31
Jawaban yang tepat adalah 0,05 cm.
Pengukuran tunggal merupakan pengukuran yang dilakukan satu kali. Dalam setiap pengukuran terdapat ketidakpastian yang menunjukan adanya kesalahan dalam pengukuran.
Secara sistematis ketidakastian yaitu dirumuskan adalah sebagai berikut:
Δx = 1/2 x skala terkecil alat pengukuran
Hasil pengukuran : x ± Δx
di mana:
x = hasil pengukuran yang mendekati nilai benar
Δx = nilai ketidakpastian
Pembahasan :
Skala terkecil pada penggaris adalah 1 mm, sehingga :
Δx = 1/2 x skala terkecil alat pengukuran
Δx = 1/2 x 1 mm
Δx = 0,5 mm
Δx = 0,05 cm
Jadi, ketidakpastian tunggal pengukuran anak tersebut adalah 0,05 cm.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!