Gmelina A

28 Mei 2022 10:34

Iklan

Gmelina A

28 Mei 2022 10:34

Pertanyaan

Sel-sel dari kelenjar berikut mensekresikan hormon yang berperan meningkatkan kadar gula darah dan mempercepat kerja jantung serta pernafasan ketika tubuh sedang dalam kondisi tercekam. Kelenjar yang dimaksud adalah: A. pituitari B. adrenal C. pankreas D. tiroid E. hipothalamus

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

51

:

27

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Ridho

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

29 Mei 2022 10:40

Jawaban terverifikasi

Jawabannya B. Kelenjar adrenal atau anak ginjal merupakan kelenjar endokrin yang terletak di kutub atas ginjal. Kelenjar ini terdiri dari dua bagian yaitu korteks dan medula. Bagian korteks menghasilkan hormon: 1. glukokortikoid yang berfungsi mengubah protein menjadi glikogen, mengubah glikogen menjadi glukosa, dan menaikkan kadar glukosa pada darah. 2. Mineralkortikoid yang berfungsi untuk menyerap natrium darah dan mengatur reabsorpsi air di ginjal. 3. Androgen untuk membentuk kelamin sekunder pada laki-laki. Bagian medula menghasilkan hormon: 1. Adrenalin atau epinefrin yang berfungsi untuk mengubah glikogen di dalam otot menjadi glukosa sehingga kadar glukosa dalam darah naik, meningkatkan kerja saraf simpatik seperti mempercepat kerja jantung serta pernapasan saat tubuh dalam kondisi takut atau tercekam. 2. Nor-adrenalin atau nor-epinefrin yang akan bekerjasama dengan hormon adrenalin dan kortisol untuk mengatur reaksi tubuh terhadap stres. π‘±π’‚π’…π’Š, π‘±π’‚π’˜π’‚π’ƒπ’‚π’π’π’šπ’‚ 𝒂𝒅𝒂𝒍𝒂𝒉 𝑩.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi