Ahmad W

09 Maret 2022 07:46

Iklan

Ahmad W

09 Maret 2022 07:46

Pertanyaan

Sejarah sebagai kisah memiliki sifat subjektif karena... a. menggu nakan ilmu bantu dalam proses penelitian b. menggunakan alur sastra dalam pengkisahannya c. merupakan hasil penggambaran atau penuturan d. menggunakan berbagai jenis sumber e. mengandung unsur m itos dan fiksi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

38

:

57

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

12 Maret 2022 01:50

Jawaban terverifikasi

Halo Ahmad W. Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah c. merupakan hasil penggambaran atau penuturan. Berikut penjelasannya ya. Sejarah dapat dikatakan sebagai kisah karena sejarah merupakan kejadian-kejadian pada masa lalu yang kemudian dibangun kembali. Banyak orang-orang yang mencoba menafsirkannya dan juga membangun ulang ingatan-ingatan akan kejadian masa lalu itu. Kejadian-kejadian itu kemudian disusun secara ilmiah berdasarkan fakta-fakta pada masa tersebut. Selanjutnya fakta-fakta itu ditafsirkan dan dijelaskan secara terperinci, sehingga dapat memberi pengertian tentang yang terjadi pada masa lalu. Sejarah sebagai kisah memiliki sifat subjektif sebagai hasil penggambaran atau penuturan. Sejarah sebagai kisah bersifat subjektif karena tergantung pada penafsiran dari penyusun kisah sejarah tersebut. Penyusun kisah sejarah adalah manusia, dan setiap manusia memiliki kepribadian yang beragam. Subjektivitas penyusun kisah sejarah muncul dari faktor-faktor pribadi dan latar belakang, seperti cita-cita, pergaulan, wawasan sejarah, serta lingkungannya. Semoga membantu✨


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi