Rahmat S

01 Mei 2022 10:29

Iklan

Rahmat S

01 Mei 2022 10:29

Pertanyaan

Sejarah adalah ilmu pengetahuan yang disusun atas hasil penyelidikan beberapa peristiwa yang dapat dibuktikan dengan kenyataan. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh . . . . A. Herodotus B. lr. Sukarno C. lbnu Khaldun D. Ruslan Abdulgani E. Muhammad Yamin

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

39

:

05

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

02 Agustus 2022 09:51

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah e. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Sejarah adalah suatu ilmu pengetahuan yang disusun atas hasil penyelidikan beberapa peristiwa yang dibuktikan dengan kenyataan. Hal tersebut merupakan pengertian sejarah yang diungkapkan oleh Moh. Yamin. Penjabaran dari maksud teori pengertian sejarah Moh Yamin adalah, sejarah sebagai ilmu pengetahuan haruslah memenuhi syarat sebagai ilmu pengetahuan, dimana sejarah disusun melalui tahapan metode ilmiah agar hasilnya dapat dipertanggung jawabkan. Sejarah harus disusun secara sistematis, sumber yang akurat, objektif, dan dapat dibuktikan secara nyata. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah E. Muhammad Yamin Semoga membantu yaa ;)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi