Via N

11 Juli 2022 03:17

Iklan

Via N

11 Juli 2022 03:17

Pertanyaan

Segelas propana 11 gram (C3H8) dibakar sempurna dengan oksigen, massa oksigen 128 gram menurut reaksi sebagai berikut: C3H8 + O2 → CO2 + H2O Tentukan: c. massa CO2 dan H2O yang dihasilkan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

09

:

33

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Naim

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

12 Juli 2022 11:04

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah massa CO2 = 33 gram, massa H2O = 18 gram. Berikut pembahasannya. - Jumlah mol berbanding lurus dengan koefisien. - hubungan mol dengan massa : mol = w (gram)/ Mr atau Ar Mr : massa molekul relatif Ar : massa atom relatif Menentukan massa CO2 dan H2O. 1. Tentukan mol C3H8 dan mol O2 Mol C3H8 = w/Mr = 11 gram/(12×3)+(1×8) = 11 gram/ 44 g/mol = 0,25 mol Mol O2 = w/Mr = 128 gram/(16×2) = 128 g/ 32 g/mol = 4 mol. 2. Tentukan pereaksi pembatas (mol terkecil = mol/koefisien) Reaksi : C3H8 + 5 O2 —> 3 CO2 + 4 H2O... (sudah setara) Mol C3H8/1 = 0,25 mol/1 = 0,25 mol Mol O2/5 = 4 mol/5 = 0,8 mol Maka, pereaksi pembatas adalah C3H8. 3. Tentukan mol CO2 dan H2O dari perbandingan mol dengan mol pereaksi pembatas. Mol CO2 = (koefisien CO2/koefisien C3H8) × mol C3H8 = (3/1)× 0,25 mol = 0,75 mol Mol H2O = (koefisien H2O/koefisien C3H8) × mol C3H8 = (4/1)×0,25 = 1 mol 4. Tentukan massa CO2 dan H2O Mr CO2 = (Ar C×1)+(Ar O×2) = (12×1)+(16×2) = 44 g/mol Mr H2O = (Ar H×2) + Ar O = (1×2)+ 16 = 18 g/mol w CO2 = mol × Mr CO2 = 0,75 mol × 44 g/mol = 33 gram w H2O = mol × Mr H2O = 1 mol × 18 g/mol = 18 gram Jadi, massa CO2 dan H2O berturut-turut adalah 33 gram dan 18 gram.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

28

5.0

Jawaban terverifikasi