Canis L

04 Februari 2022 10:12

Iklan

Canis L

04 Februari 2022 10:12

Pertanyaan

Sebutkanlah beberapa penyebab terjadinya perubahan dalam ekosistem. Perubahan manakah yang paling sering terjadi di sekitarmu?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

33

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

27 Juli 2022 02:32

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah seperti pada pembahasan di bawah ini. Ekosistem adalah interaksi/hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan benda-benda tak hidup di sebuah lingkungan. Ekosistem dapat berubah seiring berjalannya waktu. Adapun faktor penyebab terjadinya perubahan ekosistem dibagi menjadi dua yaitu : 1. Faktor alam yaitu perubahan musim dan bencana alam. 2. Faktor manusia yaitu kegiatan industri, kegiatan rumah, dan pembukaan lahan hutan yang menimbulkan kerusakan ekosistem. Penyebab perubahan ekosistem yang sering terjadi di sekitar kita adalah faktor manusia. Sebab kegiatan manusia sehari-hari banyak yang menyebabkan perubahan ekosistem, seperti menggunakan kendaraan bermotor sehingga mencemari udara, membuang limbah/sampai di sungai sehingga mencemari air dan ekosistem di dalamnya. Jadi, Jawaban yang benar adalah seperti pada pembahasan di atas.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi