Rizqy A

23 Mei 2022 03:02

Iklan

Iklan

Rizqy A

23 Mei 2022 03:02

Pertanyaan

sebutkan usaha-usaha untuk mencegah kerusakan hutan!


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

24 Mei 2022 01:47

Jawaban terverifikasi

Usaha mencegah kerusakan hutan ada di penjelasan berikut ya. Hutan adalah suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi sumber daya alam hayati yang didominasi pepohonan dalam persekutuan alam lingkungannya, yang satu dengan lainnya tidak dapat dipisahkan. Hutan berfungsi sebagai penampung karbon dioksida, habitat hewan, modulator arus hidrologika, dan pelestari tanah serta merupakan satu di antara aspek biosfer bumi yang paling penting. Ada beberapa usaha menjaga kelestarian hutan, antara lain: - Reboisasi atau penanaman kembali hutan yang gundul - Melarang pembabatan hutan secara sewenang-wenang - Menerapkan sistem tebang pilih dalam menebang pohon - Menerapkan sistem tebang–tanam dalam kegiatan penebangan hutan - Menerapkan sanksi yang berat bagi mereka yang melanggar ketentuan mengenai pengelolaan hutan Jadi, usaha mencegah kerusakan hutan seperti penjelasan di atas ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pada saat pelajaran olahraga, pak guru meminta siswa untuk bermain pemanasan senam, gerakan yang dilakukan adalah merentangkan tangan untuk merapikan barisan dan untuk mengatur jaraknya dengan siswa sebelahnya. setelah barisan dan jarak sudah sesuai, siswa kembali menurunkan tangannya. gerakan tersebut adalah cerminan dari gerakan…

140

2.0

Jawaban terverifikasi