Agung S

16 Februari 2022 03:15

Iklan

Agung S

16 Februari 2022 03:15

Pertanyaan

Sebutkan tokoh-tokoh yang terkenal dalam gerakan PETA!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

55

:

23

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Mariana

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

20 Februari 2022 08:07

Jawaban terverifikasi

Hai Agung, saya bantu jawab ya Jawabannya Supriyadi, Jenderal Besar Sudirman. Pembahasan Pemerintah mliiter Jepang memberi pelatihan militer kepada rakyat Indonesia untuk mendapatkan dukungan dalam perang Pasifik. Salah satu organisasi militer yang dibentuk oleh Jepang adalah PETA (pembela tanah air). Lahirnya organisasi militer semacam itu, ternyata berdampak positif bagi bangsa Indonesia. Karena mulai saat itu, bangsa Indonesia mendapat pengetahuan tentang militer, terutama mengenai strategi perang dan penggunaan senjata. Adapun tokoh-tokoh yang terkenal dalam gerakan PETA, antar lain; 1. Supriyadi, prajurit PETA yang melakukan perlawanan terhadap Jepang pada 14 Februari 1945 di Blitar. 2. Jenderal Sudirman, prajurit PETA yang mejadi panglima APRI 3. Jenderal besar TNI (anumerta) Ahmad Yani, mantan panglima angkatan darat. 4. Jenderal besar TNI Suharto, mantan presiden RI ke-2. 5. Letnan Jenderal Sarwo Edhie Wibowo, mantan komandan Kopassus. Jadi, jawaban untuk soal tersebut antara lain Supriyadi, jenderal besar Sudirman. Semoga membantu


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

46

5.0

Jawaban terverifikasi