Erni T

16 Januari 2022 02:08

Iklan

Erni T

16 Januari 2022 02:08

Pertanyaan

sebutkan tiga manfaat keberagaman dalam kegiatan sehari-hari?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

59

:

31

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

10 Maret 2022 01:10

Jawaban terverifikasi

Halo Erni, kaka bantu jawab yaa:) Jawabannya yaitu menciptakan hidup rukun dalam masyarakat, menumbuhkan rasa nasionalisme, dan membentuk masyarakat yang mempunyai sikap toleransi. Yuk simak penjelasan berikut ini! Keberagaman artinya sebagai kondisi dalam masyarakat yang terdapat dalam berbagai macam suku bangsa, ideologi, budaya, dan agama. Keberagaman individu berupa keberagaman yang dimiliki seseorang, ciri khas, dan kebudayaan atau adat yang diturunkan ke orang tersebut. Manfaat dari keberagaman tersebut dalam kegiatan sehari-hari yaitu menciptakan hidup rukun dalam masyarakat, menumbuhkan rasa nasionalisme, dan membentuk masyarakat yang mempunyai sikap toleransi. Keberagaman ini bisa menimbulkan rasa ingin tahu. Dengan mengenal orang dan budaya yang berbeda, seseorang mungkin ingin belajar lebih banyak tentang kelompok tertentu yang dapat memberi mereka wawasan tentang bagaimana dan mengapa sesuatu bekerja seperti yang mereka lakukan. Keberagaman juga mungkin bisa menjadi salah satu cara untuk mengubah sesuatu menjadi lebih baik. Jadi, manfaat dari keberagaman dalam kegiatan sehari-hari yaitu menciptakan hidup rukun dalam masyarakat, menumbuhkan rasa nasionalisme, dan membentuk masyarakat yang mempunyai sikap toleransi. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru, semoga membantu:)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

8

5.0

Jawaban terverifikasi