Muhammad H

13 Januari 2022 12:40

Iklan

Muhammad H

13 Januari 2022 12:40

Pertanyaan

sebutkan teknik teknik seni grafis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

06

:

40

Klaim

2

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Rizka A

13 Januari 2022 15:20

Jawaban terverifikasi

1. Cetak tinggi Proses pembuatannya melalui tahapan pembuatan cetakan dari bahan yang dicungkil, sehingga permukaan menjadi tinggi dan rendah (relief). Kemudian diletakkan pada lembaran kertas sehingga membentuk gambar sesuai dengan cetakannya. Contohnya stempel 2. Cetak datar cetak datar adalah memperbanyak hasil cetakan dengan media permukaan yang datar. Contoh : foto, majalah, cover buku 3. Cetak dalam cetak dalam adalah karya seni grafis yang dibuat dengan cetak dari bahan pelat aluminium yang ditoreh dengan alat tajam, sehingga membentuk goresan yang dalam. Contohnya plat motor 4. Cetak saring Salah satu teknik proses cetak yang menggunakan layar (screen) dengan kerapatan tertentu. Contohnya sablon


Aurelya K

16 Februari 2022 12:17

thank you kak

Iklan

E. Yanti

17 Januari 2022 06:20

Jawaban terverifikasi

Hallo Muhammad, kakak bantu jawab ya :) Jawabannya adalah cetak saring, cetak tinggi, cetak datar /offset lithography, cetak dalam. Teknik cetak merupakan salah satu bentuk seni rupa yang memiliki nilai yang sangat tinggi dalam seni grafis.Saat ini Seni cetak grafis memiliki beberapa teknik grafis antara lain adalah: a. Cetak Saring Teknik mencetak seni grafis ini juga sering dikenal dengan sablon maupun silkscreen. Cetak saring merupakan teknik seni cetak sederhana dari cetak datar atau cetak offset. Teknik ini banyak digunakan untuk mencetak pada permukaan yang tidak teratur seperti botol, gelas, baju, tas dan lainnya. b. Cetak Tinggi Cetak tinggi merupakan teknik seni cetak grafis yang paling sederhana dan mudah dilakukan. cetak tinggi ini menggunakan prinsip kerja negative, yaitu hasil desain akan terbalik dengan hasil cetak. c. Cetak Datar /offset Lithography Cetak Offset menggunakan bahan plat yang datar, sehingga antara posisi bagian gambar dan bagian bukan gambar sama tinggi. Offset digunakan untuk mencetak dalam skala/kuantitas besar. Di antara semua teknik percetakan, offset bisa dibilang merupakan yang paling ekonomis, berkualitas tinggi dan memiliki konsistensi yang baik untuk mencetak dalam skala besar. d. Cetak Dalam Berbeda dengan cetak tinggi dimana tinta yang tercetak adalah dibagian permukaan sebuah desain, pada cetak dalam, tinta yang tercetak adalah tinta yang masuk ke dalam tolehan pada material yang digunakan. Cetak dalam dibagi beberapa jenis yaitu engraving, Etching, Mezzotint dan drypoint. Masing masing teknik memiliki teknik pengerjaan dan tingkat kesulitan yang berbeda. Jadi, teknik-teknik seni grafis yaitu cetak saring, cetak tinggi, cetak datar /offset lithography, cetak dalam. Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu :)


Aurelya K

16 Februari 2022 12:19

thanks kak

Dwi R

16 Agustus 2023 06:37

Mengapa penggunaan pensil untuk setiap kode berbeda beda jelaskan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi