Celine K

26 Oktober 2022 12:48

Iklan

Celine K

26 Oktober 2022 12:48

Pertanyaan

sebutkan sumber sejarah dan penjelasanya yang menyatakan bahwa kerajaan mataram sebagai kerajaan maritim hindu-budha di indonesia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

14

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

01 November 2022 01:41

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang tepat adalah prasasti Kalasan.</p><p>&nbsp;</p><p>Yuk simak pembahasan berikut.</p><p>&nbsp;</p><p>Kerajaan Mataram merupakan salah satu kerajaan besar bercorak Hindu-Buddha di Jawa. Kerajaan Mataram diperkirakan berdiri selama 196 tahun dan memiliki 17 orang Raja. Raja memiliki gelar khusus seperti narapati yang berarti manusia yang memimpin, sri maharaja yang berasal dari bahasa Sanskerta, rakai dan abhiseka yang semuanya berasal dari India. Raja pertama Mataram adalah Ratu Sanjaya.</p><p>&nbsp;</p><p>Terdapat sumber sejarah yang menyatakan bahwa kerajaan Mataram merupakan kerajaan maritim Hindu-Budha di Indonesia, yaitu prasasti Kalasan. Prasasti Kalasan ini merupakan peninggalan Kerajaan Mataram yang berangka tahun 700 Saka atau 778 M. Sesuai namanya, prasasti ini ditemukan di Desa Kalasan, Daerah Istimewa Yogyakarta. Prasasti Kalasan ditulis dengan huruf Pranagari dan bahasa Sansekerta. Prasasti ini berisi cerita Rakai Panagkaran yang diminta oleh Raja Wisnu untuk mendirikan Candi Kalasan (Candi Buddha) yang dianggap sebagai bangunan suci untuk Dewi Tara dan biara untuk pendeta oleh raja Panangkaran atas permintaan Keluarga Syailendra. Disebutkan pula bahwa Panangkaran juga menghadiahkan Desa Kalasan untuk para Sanggha atau umat Buddha. Hal inilah yang dapat menjelaskan bahwa kerajaan Mataram merupakan salah satu kerajaan maritim bercorak Hindu-Budha yang ada di Indonesia.</p><p>&nbsp;</p><p>Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah prasasti Kalasan.</p>

Jawaban yang tepat adalah prasasti Kalasan.

 

Yuk simak pembahasan berikut.

 

Kerajaan Mataram merupakan salah satu kerajaan besar bercorak Hindu-Buddha di Jawa. Kerajaan Mataram diperkirakan berdiri selama 196 tahun dan memiliki 17 orang Raja. Raja memiliki gelar khusus seperti narapati yang berarti manusia yang memimpin, sri maharaja yang berasal dari bahasa Sanskerta, rakai dan abhiseka yang semuanya berasal dari India. Raja pertama Mataram adalah Ratu Sanjaya.

 

Terdapat sumber sejarah yang menyatakan bahwa kerajaan Mataram merupakan kerajaan maritim Hindu-Budha di Indonesia, yaitu prasasti Kalasan. Prasasti Kalasan ini merupakan peninggalan Kerajaan Mataram yang berangka tahun 700 Saka atau 778 M. Sesuai namanya, prasasti ini ditemukan di Desa Kalasan, Daerah Istimewa Yogyakarta. Prasasti Kalasan ditulis dengan huruf Pranagari dan bahasa Sansekerta. Prasasti ini berisi cerita Rakai Panagkaran yang diminta oleh Raja Wisnu untuk mendirikan Candi Kalasan (Candi Buddha) yang dianggap sebagai bangunan suci untuk Dewi Tara dan biara untuk pendeta oleh raja Panangkaran atas permintaan Keluarga Syailendra. Disebutkan pula bahwa Panangkaran juga menghadiahkan Desa Kalasan untuk para Sanggha atau umat Buddha. Hal inilah yang dapat menjelaskan bahwa kerajaan Mataram merupakan salah satu kerajaan maritim bercorak Hindu-Budha yang ada di Indonesia.

 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah prasasti Kalasan.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi