Panthera L

04 Mei 2022 15:54

Iklan

Panthera L

04 Mei 2022 15:54

Pertanyaan

Sebutkan nama ilmiah dari tanaman berikut ini! c. Jambu b i j i

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

25

:

35

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Putri

05 Mei 2022 06:23

Jawaban terverifikasi

Halo, Panthera! Kakak bantu yaa :) Jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah ๐˜—๐˜ด๐˜ช๐˜ฅ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ ๐˜จ๐˜ถ๐˜ข๐˜ซ๐˜ข๐˜ท๐˜ข. Simaklah penjelasan selengkapnya di bawah ini : Jambu biji atau buah dengan nama latin ๐˜—๐˜ด๐˜ช๐˜ฅ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ ๐˜จ๐˜ถ๐˜ข๐˜ซ๐˜ข๐˜ท๐˜ข L. merupakan spesies tanaman dari famili Myrtaceae yang berasal dari Amerika Selatan dan Amerika Tengah yang ditemukan oleh Nikolai Ivanovich Vavilov. Dalam bahasa Inggris Jambu biji disebut dengan Lambo guava. Sedangkan di Indonesia jambu biji dikenal dengan nama jambu klutuk, jambu batu, jambu siki, serta sotong (Bali). Dari penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa nama ilmiah jambu biji adalah ๐˜—๐˜ด๐˜ช๐˜ฅ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ ๐˜จ๐˜ถ๐˜ข๐˜ซ๐˜ข๐˜ท๐˜ข. Demikian, Panthera. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi