Mawar E

14 Desember 2021 00:47

Iklan

Mawar E

14 Desember 2021 00:47

Pertanyaan

Sebutkan kesalahan kesalahan dalam lompat kangkang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

59

:

46

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Handayanie

30 Desember 2021 07:08

Jawaban terverifikasi

Hai Mawar, Kakak bantu jawab ya… Kesalahan dalam lompat kangkang di antaranya: kecepatan lari tidak maksimal, posisi tangan saat menyentuh peti kurang kuat, saat menyentuh peti kepala dan badan tidak terangkat dengan baik dan posisi kaki saat mendarat tidak tepat. Lompat kangkang yaitu gerakan melompat dengan posisi kaki terbuka lebar melewati peti loncat. Jika teknik yang dilakukan saat melakukan gerakan lompat kangkang, maka lompatan tidak akan tersempurna. Berikut kesalahan pada lompat kangkang: 1) hasil lompatan kurang maksimal karena kecepatan berlari kurang maksimal; 2) tergelincir karena posisi tangan saat menyentuh peti kurang sesuai dan kurang kuat; 3) hasil lompatan kurang maksimal saat tangan menyentuh peti, kepala dan badan tidak terangkat dengan baik; 4) Posisi kaki saat mendarat tidak rapat. Semoga membantu ya.


Iklan

Fitrii F

10 Maret 2023 03:03

cover adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

12

4.0

Jawaban terverifikasi