Aziza A

14 Maret 2022 10:36

Iklan

Aziza A

14 Maret 2022 10:36

Pertanyaan

Sebutkan kegunaan utama logam aluminium.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

49

:

49

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Lismarina

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

15 Maret 2022 16:33

Jawaban terverifikasi

Halo Aziza, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang benar adalah pembuatan peralatan dapur, badan pesawat terbang, pengolahan air, dan pembuatan obat maag. Pembahasan: Aluminium (Al) adalah logam yang bersifat ringan, tahan terhadap korosi, dan mengkilat. Sifat dari logam aluminium ini yang menyebabkan aluminium digunakan sebagai penyusun badan pesawat terbang. Sifat dari aluminium ini juga menyebabkan logam aluminium digunakan sebagai bahan utama peralatan dapur, seperti panci, piring, gelas, pembungkus makanan (aluminium foil), dll. Kegunaan aluminium untuk peralatan masak dan makan juga disebabkan aluminium tidak mudah bereaksi dengan asam atau bahan kimia lain yang terdapat dalam bahan makanan. Aluminium dalam bentuk senyawa aluminium dapat digunakan pada proses pengolahan air, seperti tawas dan zeolit. Tawas dapat mengendapkan kotoran, sedangkan zeolit dapat melunakkan air sadah. Senyawa aluminium berupa aluminium hidroksida digunakan sebagai bahan utama dalam obat maag yang prinsip kerjanya adalah menetralkan kelebihan asam pada lambung. Jadi, kegunaan utama logam aluminium adalah pembuatan peralatan dapur, badan pesawat terbang, pengolahan air, dan pembuatan obat maag.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

34

5.0

Jawaban terverifikasi