Audy A

11 Januari 2022 16:07

Iklan

Iklan

Audy A

11 Januari 2022 16:07

Pertanyaan

sebutkan empat prinsip dasar gerakan pinggul jalan cepat


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Beni

Mahasiswa/Alumni Universitas Muria Kudus

11 Juni 2022 06:50

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah: 1. Gerakan pinggul dilakukan secara wajar. 2. Gerakan pinggul ke samping dapat dilihat namun tidak berlebihan. 3. Gerakan pinggul naik dan turun berlawanan dengan gerak ayunan lengan. 4. Otot pinggul harus lentur agar dapat bergerak dengan leluasa. Yuk simak pembahasan berikut. Jalan cepat merupakan cabang olahraga atletik berjalan gerak maju dengan melangkah tanpa adanya hubungan terputus dengan tanah. Setiap kali melangkah kaki depan harus menyentuh tanah sebelum kaki belakang meninggalkan tanah. Prinsip-prinsip dasar dalam gerakan pinggul jalan cepat adalah: 1. Gerakan pinggul dilakukan secara wajar. 2. Gerakan pinggul ke samping dapat dilihat namun tidak berlebihan. 3. Gerakan pinggul naik dan turun berlawanan dengan gerak ayunan lengan. 4. Otot pinggul harus lentur agar dapat bergerak dengan leluasa. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah seperti pembahasan di atas.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

101

0.0

Jawaban terverifikasi