Adam A

15 Juni 2022 04:51

Iklan

Adam A

15 Juni 2022 04:51

Pertanyaan

Sebutkan contoh cara menghargai keberagaman fisik!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

36

:

53

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Putu

15 Juni 2022 11:57

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah, menghargai keberagaman warna kulit, tidak membandingkan bentuk rambut, tidak menganggap diri paling kuat, dan tidak berteman dengan memandang bentuk fisik, serta saling menolong. Dunia ini dihuni oleh banyak manusia yang memiliki bentuk fisik yang beragam. Agar tetap berjalan dengan damai maka kita harus bisa menghargai bentuk fisik yang dimiliki oleh orang lain. Cara mengahargainya adalah dengan tidak membandingkan bentuk rambut, warna kulit, tidak menganggap diri paling kuat dan tidak berteman dengan memandang bentuk fisik, serta saling menolong. Maka dapat disimpulkan bahwa contoh cara menghargai keberagaman fisik adalah tidak memandang orang dari fisiknya, tidak membandingkan bentuk fisiknya dan saling menolong serta berteman tanpa memandang bentuk fisiknya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

7

5.0

Jawaban terverifikasi