Park J

01 Januari 2022 12:31

Iklan

Park J

01 Januari 2022 12:31

Pertanyaan

sebutkan alat dan langkah membuat poster

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

07

:

10


3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Aditya

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

02 Februari 2022 04:24

Jawaban terverifikasi

Hallo, Park. Kakak bantu jawab ya :). Jawaban yang benar adalah: Alat dan bahan: 1. Spidol. 2. Pastel dan krayon. 3. Kertas karton. 4. Gunting. 5. Pensil warna. 6. Penghapus. 7. Penggaris. 8. Pensil. Langkah-langkah: 1. Menentukan topik dan tujuan poster. 2. Memilih kata dan menyusun kalimat untuk poster. 3. Menentukan gambar yang akan digambar dalam poster. 4. Memperhatikan tata letak huruf dan gambar. 5. Menulis kalimat dan gambar dalam poster. 6. Mempublikasikan poster. Yuk simak pembahasan berikut. Poster adalah media publikasi yang terdiri atas tulisan, gambar ataupun kombinasi antara keduanya dengan tujuan memberikan informasi kepada masyarakat. Poster juga merupakan karya seni yang menggabungkan gambar dan huruf pada selembar kertas besar. Alat dan bahan untuk membuat poster adalah: 1. Spidol. 2. Pastel dan krayon. 3. Kertas karton. 4. Gunting. 5. Pensil warna. 6. Penghapus. 7. Penggaris. 8. Pensil. Langkah-langkah membuat poster: 1. Menentukan topik dan tujuan poster. 2. Memilih kata dan menyusun kalimat untuk poster. 3. Menentukan gambar yang akan digambar dalam poster. 4. Memperhatikan tata letak huruf dan gambar. 5. Menulis kalimat dan gambar dalam poster. 6. Mempublikasikan poster. Jadi, alat dan bahan untuk membuat poster adalah: 1. Spidol. 2. Pastel dan krayon. 3. Kertas karton. 4. Gunting. 5. Pensil warna. 6. Penghapus. 7. Penggaris. 8. Pensil. Langkah-langkah membuat poster: 1. Menentukan topik dan tujuan poster. 2. Memilih kata dan menyusun kalimat untuk poster. 3. Menentukan gambar yang akan digambar dalam poster. 4. Memperhatikan tata letak huruf dan gambar. 5. Menulis kalimat dan gambar dalam poster. 6. Mempublikasikan poster. Semoga membantu ya :).


Iklan

Amira L

Level 15

01 Januari 2022 16:38

alat : pensil, pulpen, cat air atau minyak, kuas, penghapus, penggaris. bahan : Kertas, kanvas, dsb. semoga membantu, semangat


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!