Kinanthi C

09 Januari 2022 09:01

Iklan

Iklan

Kinanthi C

09 Januari 2022 09:01

Pertanyaan

Sebutkan 6 alat musik aerofon!


27

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Ulum

09 Februari 2022 03:23

Jawaban terverifikasi

Hallo Kinanthi C, Kak Ulum bantu jawab ya. Jawaan dari pertanyaan di atas adalah suling, terompet, harmonika, trombone, saluang, clarinet, dan saxophone. Yuk, simak penjelasannya. Alat musik merupakan suatu instrumen yang dibuat atau dimodifikasi untuk tujuan menghasilkan musik. Berdasarkan sumber bunyinya, alat musik dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu: idiofon, aerofon, kordofon, membranofon, dan elektrofon. Aerofon adalah alat musik yang sumber bunyinya berasal dari hembusan udara pada rongga. Contoh: suling, terompet, harmonika, trombone, saluang, clarinet, dan saxophone. Jadi, contoh alat musik aerofon diantaranya suling, terompet, harmonika, trombone, saluang, clarinet, dan saxophone. Semoga membantu ya :).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pola lantai yang sering di gunakan dalam tari gambyong​

50

0.0

Jawaban terverifikasi