Rahmat S

31 Desember 2021 04:25

Iklan

Rahmat S

31 Desember 2021 04:25

Pertanyaan

Sebutkan 5 latar belakang terjadinya penjelajahan dunia oleh bangsa barat !

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

13

:

51

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Setyawan

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

02 Januari 2022 10:09

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S. Kakak bantu jawab ya Latar belakang penjelajahan samudra oleh bangsa barat adalah karena jatuhnya kota Konstantinopel Untuk lebih jelasnya, simaklah penjelasan berikut ini Peristiwa yang melatarbelakangi datangnya bangsa Eropa khususnya Portugis dan Spanyol ke dunia timur adalah jatuhnya Konstantinopel. Sebelum era kolonialisme-imperialisme Barat, Konstantinopel merupakan kota perdagangan terbesar dan termakmur di Eropa karena letaknya strategis. Konstantinopel merupakan pertemuan jalur perdagangan antara Eropa dan Asia. Sehingga perdagangan rempah-rempah, sutera, perhiasan, keramik dan komoditas berharga lainnya berpusat di kota ini. Penguasa Turki dari Dinasti Utsmani (Ottoman) berhasil merebut Konstantinopel pada 1453. Pada saat itu, Konstantinopel merupakan pusat pemerintahan Romawi Tmur. Dengan jatuhnya Konstantinopel, perdagangan di Laut Tengah dikuasai oleh pedagang-pedagang Islam. Sedangkan pedagang Eropa tidak bisa lagi membeli rempah-rempah dari Asia. Hal inilah yang mendorong para pedagang Eropa mencari jalan lain untuk mencapai penghasil rempah-rempah. Selain itu, faktor lain yang menyebabkan penjelajahan samudra adalah: 1. Ditemukannya kompas 2. Bangsa Barat ingin mencari sumber rempah-rempah yang lainnya. 3. Majunya dunia pelayaran 4. Merealisasikan prinsip 3G. 5. Pembuktian ulang gagasan Copernicus bahwa bumi itu bulat. Semoga bermanfaat


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi