Missela J

04 Januari 2022 08:01

Iklan

Missela J

04 Januari 2022 08:01

Pertanyaan

Sebutkan 10 fungsi ragam hias!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

47

:

05

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. SRI

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

07 Februari 2022 08:38

Jawaban terverifikasi

Hallo Missela J. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah menambah nilai estetis, mengisi kekosongan suatu bidang, simbolik, menambah nilai ekonomis suatu benda, geometris, mencerminkan suatu wilayah tertentu, menggambarkan dunia tengah, dekoratif, membuat benda polos menjadi unik, dan mewariskan nilai-nilai budaya melalui proses pembuatan. Berikut ini penjelasannya. Ornamen adalah nama lain dari Ragam Hias. Adapun Fungsi dari Ragam Hias, adalah sebagai berikut: 1) Fungsi utama ragam hias adalah untuk menambah nilai estetis atau keindahan suatu benda atau pun bidang. 2) Fungsi lain ragam hias adalah untuk mengisi kekosongan suatu bidang pada benda agar nampak lebih proporsional. 3) Fungsi simbolik, adalah fungsi ragam hias yang berkaitan makna di balik motif yang bersumber dari norma-norma atau kaidah tertentu. Contohnya kaligrafi. 4) Fungsi menambah nilai ekonomis suatu benda atau bidang. Nilai keindahan yang dimunculkan ragam hias bisa menjadikan nilai suatu barang atau bidang naik. 5) Ragam hias geometris adalah ragam hias yang memiliki fungsi yang mengulang suatu bentuk baku tertentu dan ukuran tertentu dalam komposisi seimbang. 6) Ragam hias tumbuh tumbuhan berfungsi untuk ragam hias yang menjadikan atau mencerminkan suatu wilayah tertentu. 7) Ragam hias mahluk hidup untuk menggambarkan dunia tengah. 8) Ragam hias dekoratif memiliki fungsi untuk memberikan ragam hias baru dan estetika tersendiri. 9) Ragam hias dapat membuat benda polos menjadi unik dan beraneka warna. 10) Mewariskan nilai-nilai budaya melalui proses pembuatan dan estetika seni di permukaan bahan tekstil. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah menambah nilai estetis, mengisi kekosongan suatu bidang, simbolik, menambah nilai ekonomis suatu benda, geometris, mencerminkan suatu wilayah tertentu, menggambarkan dunia tengah, dekoratif, membuat benda polos menjadi unik, dan mewariskan nilai-nilai budaya melalui proses pembuatan. Semoga membantu ya.


Iklan

Gladwin G

31 Agustus 2023 09:07

tulislah fungsi gamabar ilustrasi


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi