Lantana C

22 Desember 2021 08:07

Iklan

Lantana C

22 Desember 2021 08:07

Pertanyaan

Sebuah sel hewan menggalami kerusakan pada membran sel, A. apa yg terjadi pada fungsional sel tersebut? B. Bagaimana cara sel hewan tersebut memperbaiki membran sel yang rusak?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

45

:

13

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Vardini

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

26 Desember 2021 14:28

Jawaban terverifikasi

Hallo Lantana kakak bantu jawab ya : ) A. Jika membran sel rusak maka fungsi membran sel tersebut akan terganggu seperti terganggunya lalu lintas berbagai macam zat karena membran sel merupakan gerbang utama untuk lalu lintas zat yang bersifat selektif permiabel. Selain itu, kerusakan membran sel juga menyebabkan terganggunya fungsi membran sel sebagai reseptor (penerima rangsang) dari luar, seperti hormon, bahan kimia, rangsangan mekanik, dan rangsangan listrik. B. Cara sel hewan memperbaiki membran sel yang rusak yaitu dengan bantuan lisosom. Lisosom berfungsi untuk memecahkan berbagai komponen sel secara intraseluler. Pada waktu osifikasi, lisosom dapat mengeluarkan enzim secara eksositosis untuk membantu kerja osteoklas. Lisosom memperbaiki membran sel rusak melalui mekanisme autofagosit dan autolisis. Autofagosit yaitu mencernakan berbagai organel tua atau yang sudah rusak di dalam sel dengan enzim pencernaan yang terkandung di dalamnya, sedangkan autolisis yaitu kemampuan mencernakan sel yang tidak terpakai lagi dan materinya digunakan untuk pembentukan jaringan baru. Semoga membantu ya


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi