Tari H

20 Juni 2022 18:01

Iklan

Tari H

20 Juni 2022 18:01

Pertanyaan

Sebuah perusahaan memperkirakan bahwa kemungkinan karyawannya mengalami kecelakaan kerja dalam satu tahun adalah 0,0002. Jika perusahaan tersebut memiliki 10.000 karyawan dan biaya perawatan akibat kecelakaan 1 orang karyawan adalah Rp2.000.000,00. Berapa biaya yang harus disiapkan oleh perusahaan dalam 1 tahun?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

50

:

36

Klaim

18

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Nur

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember

21 Juni 2022 10:29

Jawaban terverifikasi

Jawaban : Rp4.000.000,00 Ingat! F(A) = P(A) × n Dimana F(A) : frekuensi harapan kejadian A P(A) : peluang kejadian A n : banyaknya percobaan Misalkan A adalah kejadian karyawan mengalami kecelakaan. P(A) = 0,0002 n = 10.000 orang Biaya perawatan per orang = Rp2.000.000,00 Maka F(A) = P(A) × n F(A) = 0,0002 × 10.000 F(A) = 2 Maka total biaya = 2 × Rp2.000.000,00 = Rp4.000.000,00 Dengan demikian biaya yang harus disiapkan perusahaan adalah Rp4.000.000,00.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai dari |−7+4|=… A. 3 B. −3 C. 11 D. −4 E. 4

75

5.0

Jawaban terverifikasi