Amira S

19 Januari 2024 06:48

Iklan

Amira S

19 Januari 2024 06:48

Pertanyaan

sebuah foto diletakkan pada bingkai berukuran 40 cm x 50 cm. disebelah kiri, kanan, dan atas foto terdapat sisa bingkai 4 cm. jika foto dan bingkai sebangun, maka sisa bimgkai bagian bawah foto adalah

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

03

:

42

:

12

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. A

Community

19 Januari 2024 08:48

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban soal tersebut yang tepat adalah <strong>6 cm</strong>.</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Penjelasan:</strong></p><p>Karena foto dan bingkai sebangun, maka:</p><p>p<sub>foto</sub>/p<sub>bingkai</sub> = l<sub>foto</sub>/l<sub>bingkai</sub></p><p>Kita bisa mengetahui panjang foto dari sisa kanan dan sisa kiri bingkai. Karena sisa kanan dan kiri bingkai yang tidak tertutup foto adalah 4 cm, maka:</p><p>(40 - (4 × 2))/40 = x/50</p><p>(40 - 8)/40 = x/50</p><p>32/40 = x/50</p><p>4/5 = x/50</p><p>200/5 = x</p><p>x = 40.</p><p>Maka lebar foto tersebut adalah 40 cm.</p><p>Sekarang kita ingin mencari sisa bingkai bagian bawah. Karena sisa bingkai bagian atas adalah 4 cm sedangkan lebar foto adalah 40 cm, maka:</p><p>&nbsp;</p><p>y = 50 - (40 + 4)</p><p>y = 50 - 44</p><p><strong>y = 6</strong></p><p>&nbsp;</p><p><strong>Maka dari itu, sisa bingkai di bagian bawah foto adalah <u>6 cm</u>.</strong></p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p>

Jawaban soal tersebut yang tepat adalah 6 cm.

 

Penjelasan:

Karena foto dan bingkai sebangun, maka:

pfoto/pbingkai = lfoto/lbingkai

Kita bisa mengetahui panjang foto dari sisa kanan dan sisa kiri bingkai. Karena sisa kanan dan kiri bingkai yang tidak tertutup foto adalah 4 cm, maka:

(40 - (4 × 2))/40 = x/50

(40 - 8)/40 = x/50

32/40 = x/50

4/5 = x/50

200/5 = x

x = 40.

Maka lebar foto tersebut adalah 40 cm.

Sekarang kita ingin mencari sisa bingkai bagian bawah. Karena sisa bingkai bagian atas adalah 4 cm sedangkan lebar foto adalah 40 cm, maka:

 

y = 50 - (40 + 4)

y = 50 - 44

y = 6

 

Maka dari itu, sisa bingkai di bagian bawah foto adalah 6 cm.

 

 


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Hasil perkalian dari 3 pangkat 2 × 5 pangkat 2= Tentukan nilai R dari persamaan berikut: a. 27=3R b. 20 - R = 2R + R c. 3(R + 5)= 2R + 2 Diketahui harga 5 Kg apel dan 3 Kg jeruk Rp. 79.000,00. Sedangkan harga 3 Kg apel dan 2 Kg jeruk Rp. 49.000,00. a. Harga 1 Kg apel adalah... b. Harga 1 Kg jeruk adalah... Jika kalian akan membuat dua buah bangun tabung dengan diamete 14 cm dan tinggi 10 cm dari sebuah kertas. a. Berapakah luas kertas yang kalian butuhkan untuk membuat dua buah bangun tabung tersebut? b. Berapakah volume setiap tabung tersebut?

33

5.0

Jawaban terverifikasi