Isnaini A

04 September 2021 03:45

Iklan

Isnaini A

04 September 2021 03:45

Pertanyaan

sebongkah es menyerap kalor dari lingkungan, maka ... a. suhu es berubah secara bertahap b. suhu es tidak berubah sampai seluruh es mencair c. suhu es turun, kemudian naik secara bertahap d. suhu es turun secara bertahap e. suhu es tetap sampai seluruh es mencair, kemudian suhu turun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

23

:

37

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

J. Siregar

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

05 September 2021 06:47

Jawaban terverifikasi

Halo Isnaini A, semoga terbantu yaa. Soal Kimia kelas 11 SMA Topik : Termokimia Reaksi termokimia dikelompokan menjadi reaksi eksoterm dan reaksi endoterm. Reaksi Endoterm adalah reaksi kimia yang menyerap atau menerima kalor. Pada reaksi ini, terjadi perpindahan kalor dari lingkungan ke sistem sehingga menyerap sejumlah energi dan energi sistem akan bertambah, sehingga mengalami penurunan suhu. Tanda reaksi endoterm adalah ฮ”H = + (positif). Berdasarkan penjelasan di atas, jika sebongkah es menyerap kalor dari lingkungan menyebabkan suhu es tetap sampai seluruh es mencair, kemudian suhu turun. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.


Alan A

28 Februari 2022 08:09

maaf tapi saya sedikit bingung..? bisa dijelaskan mengapa energi di sistem bertambah akan mengalami penurunan suhu. ๐Ÿ™๐Ÿ™

Iklan

Isnaini A

06 September 2021 11:42

Terimakasih Master Teacher


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi