Jesika A

19 Februari 2022 10:45

Iklan

Jesika A

19 Februari 2022 10:45

Pertanyaan

Sebanyak 25 mL larutan HCOOH dititrasi dengan larutan KOH 0,1 M disertai penambahan indikator PP. Jika mencapai titik ekuivalen dibutuhkan 20 mL larutan KOH ,molaritas larutan HCOOH tersebut adalah .... a. 0,01 M b. 0.04 M c. 0,05 M d. 0,06 M e. 0,08 M

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

42

:

14

Klaim

10

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Mahmud

22 Februari 2022 05:22

Jawaban terverifikasi

Halo Jesika, jawaban dari pertanyaan kamu adalah e. 0,08 M. Diketahui: Va = 25 ml Mb = 0,1 M Vb = 20 ml Ditanya: Ma = ... ? Pembahasan: Titrasi asam basa merupakan suatu prosedur yang dilakukan untuk menentukan konsentrasi suatu larutan asam atau basa berdasarkan reaksi netralisasi. Pada titrasi asam basa berlaku: Ma x Va x na = Mb x Vb x nb Keterangan: Ma : molaritas larutan asam (M) Va : volume larutan asam (ml) na : valensi asam Mb : molaritas larutan basa (M) Vb : volume larutan basa (ml) nb : valensi basa Perhatikan reaksi ionisasi berikut. HCOOH(aq) ↔ H+(aq) + HCOO-(aq) KOH(aq) ↔ K+(aq) + OH-(aq) Diperoleh: na = jumlah H+ = 1 nb = jumlah OH- = 1 Maka: Ma x Va x na = Mb x Vb x nb Ma x 25 ml x 1 = 0,1 M x 20 ml x 1 Ma x 25 ml = 2 M ml Ma = 2 M ml / 25 ml Ma = 0,08 M Jadi, molaritas asam tersebut adalah 0,08 M. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.


Iklan

Dede T

22 Maret 2024 00:56

Diantara larutan-larutan berikut yang isotonik dengan larutan yang terbuat dari 6 gram urea dalam 500 ml air adalah....(Mr urea=60


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

270

5.0

Jawaban terverifikasi