Rahmat S
23 Maret 2022 05:21
Iklan
Rahmat S
23 Maret 2022 05:21
Pertanyaan
1
1
Iklan
G. Fitri
Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia
08 November 2022 01:35
Jawaban yang tepat adalah D. Sunan Kalijaga
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Indonesia ialah merupakan salah satu negara dengan pengaut Islam terbanyak dibandingkan lainnya. Pengaruh Islam yang dibawa baik oleh para pedagang ataupun pihak lainnya dapat diterima sangat baik oleh masyarakat Nusantara yang masih menganut Hindu dan Buddha bahkan kepercayaan setempat. Islam mencapai tataran yang sangat baik pada abad ke-7 karena menurut beberapa sumber, pengaruh Islam mulai masuk ke Nusantara.
Lalu dalam proses yang sangat panjang, maka pengaruh Islam mencapai puncaknya ialah pada abad ke-12 hingga 13 M ketika dakwah mulai menyebar di beberapa wilayah di Nusantara. Pengaruh Islam dibawa secara damai, sehingga masayarakat saat itu dengan mudah masuk ajaran Muhammad ini.
Proses penyebaran Islam tentunya tidak terlepas dari pendekaran kultural. Maksudnya ialah penyebaran Islam dilakukan dengan cara menyesuaikan terlebih dahulu dengan budaya yang telah ada sebelum masuknya Islam. Hal ini dilakukan agar masyarakat lebih cepat dan mudah menerima pengaruh baru.
Contohnya ialah dalam penyebaran Islam oleh Sunan Kalijaga dengan menggunakan wayang yang sudah melekat di kalangan masyarakat Hindu-Buddha. Lalu ia gubah dengan menggunakan syariat Islam misalkan menggunakan kulit sebagai pementasan. Isi dari pementasan juga diselipkan ajaran-ajaran Islam yang tentunya hal tersebut dapat dipahami dengan mudah dengan melalui kesenian.
Dengan demikian, salah seorang anggota Wali Sanga yang memanfaatkan kesenian sebagai media dakwah dan penyebaran Islam adalah Sunan Kalijaga.
Semoga membantu ya ๐
ยท 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!