Felis L

09 Mei 2022 05:41

Iklan

Felis L

09 Mei 2022 05:41

Pertanyaan

Salah satu temuan penting di bidang kedokteran adalah pembuatan antibodi monoklonal. Terobosan bioteknologi ini didasarkan pada .... A.peleburan sel mieloma dan limfosit B untuk menghasilkan hibridoma B. kemampuan setiap sel untuk memperbanyak diri C. kemampuan hewan percobaan menghasilkan antibodi D. cepatnya mikroorganisme berkembang biak dalam kelenjar limfa E. teknologi rekayasa genetika dengan menyambung gen yang berbeda

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

20

:

00

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

10 Mei 2022 05:03

Jawaban terverifikasi

Hai Felis, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang benar adalah A. Antibodi monoklonal merupakan suatu protein imun atau kekebalan tubuh buatan yang berfungsi untuk memberikan tanda pada sel-sel kanker spesifik sehingga dapat membunuh sel kanker tanpa merusak sel-sel sehat di sekitarnya. Antibodi monoklonal dapat dihasilkan dengan teknik hibridoma, yaitu teknik pembuatan sel yang dihasilkan dari fusi (peleburan/penggabungan) antara sel limfosit B dengan sel kanker (mieloma). Limfosit B sebagai penghasil antibodi akan digabungkan dan diklon pada sel kanker yang memiliki kemampuan membelah cepat, sehingga dapat terbentuk antibodi lebih banyak. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah A. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi