Ruslan R

27 Juni 2022 22:11

Iklan

Ruslan R

27 Juni 2022 22:11

Pertanyaan

Salah satu raja Ternate yang memeluk agama islam adalah sultan Zainal Abidin yang pernah belajar ke tanah Jawa, karena dikenal kekayaan alamnya sehingga ia dijuluki raja Bulawa dan Fuli, artinya...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

37

:

06

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Nadhira

28 Juni 2022 16:11

Jawaban terverifikasi

Jawaban: Raja Bulawa dan Fuli artinya Raja Cengkih dan Bunga Pala. Yuk simak pembahasan berikut. Hubungan Ternate, Hitu dengan Jawa sangat erat sekali. Ini ditandai dengan adanya seorang raja yang dianggap benar-benar telah memeluk Islam ialah Zainal Abidin (1486-1500) yang pernah belajar di Madrasah Giri. Ia dijuluki sebagai Raja Bulawa, artinya Raja Cengkih, karena membawa cengkih dari Maluku sebagai persembahan. Cengkih, pala, dan bunga pala (fuli) hanya terdapat di Kepulauan Indonesia bagian timur. Dengan demikian, Raja Bulawa dan Fuli artinya Raja Cengkih dan Bunga Pala.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi